
Manfaat Tanaman Obat Gempur Batu
Tanaman Gempur Batu(Ruellia Napifera Zoll dan Mor),herba rendah ini tingginya 1-2 cm,daunnya bertangkai dengan panjang lebih kurang 5 cm,helai daun berbentuk jantung langsing,sedangkan jenis R.Blumei hampir tidak bertangkai karena tangkai daunnya bersayap sebagai kelanjutan lembar daun, halai daunnya pun berbentuk seperti lidah yang ujungnya tumpul dengan permungkaan yang kasar seperti kertas gosok,mahkota bunganya berdaun,menyatu berbilangan lima membentuk tabung bengkok sepanjang 2 cm.
Sebelum mekar bertimpangan,warnanya ungu pucat,setiap hari dalam bulir mekar satu dari bawah,buahnya kotak gundul 1-2 cm,dan bila sudah tua pecah dikedua katubnya dengan melemparkan bijinya,tumbuh didataran 1-100 m diatas permungkaan laut.
Manfaat Tanaman Gempur Batu Untuk Obat :
- Sebagai Obat Kencing Batu.
Ambil 9 lembat daun,rebus dengan panci email atau kuali tanah(hindari aluminium atau logam lain) dengan 3 gelas air hingga tersisa satu gelas,setelah dingin diminumsetiap pagi dan sore.
Dari Manfaat Tanaman Obat Gempur Batu diatas kita patut bersyukur kepada Allah SWT yang telah menciptakan Tanaman Obat
yang penuh manfaat yang baik dan sehat bagi tubuh kita ,Ini merupakan salah
satu bentuk kasih sayang Allah kepada kita umatnya.
Terima kasih sudah berkunjung , semoga artikel diatas bermanfaat buat kesehatan anda,klik juga artikel manfaat yang lainnya,masih banyak kok. ada manfaat buah,manfaat tanaman,manfaat bunga dan manfaat daun serta manfaat makanan.
Salam Hangat Dari Admin : http://berbagai-manfaat.blogspot.com
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar
Terima kasih sudah berkunjung , semoga bermanfaat dan untuk berkomentar silahkan komentar dibawah sini sesuai dengan pembahasan diatas ya ,berkomentar dengan baik jangan megandung spam ,dengan bahasa komentar yang baik dan benar juga, salam hangat dari admin